Minggu, November 14, 2010

Aku Lebih Senang Persahabatan



Tuhan Pernah Berbisik…

Ketika aku kirimkan padamu seorang teman, Aku tidak
memberikan seorang yang sempurna karena engkaupun tidak
sempurna. Aku mempertemukanmu dengan teman – teman yang
sama dengan mu, sehingga kalian dapat saling mengisi,
berbagi dan tumbuh bersama.

Jika engkau memancing ikan, ketika ikan itu terkait di mata
kail, hendaklan angkat dan jagalah ia dengan baik. Janganlah
sesekali kamu lepaskan ia begitu saja…. Karena ia akan
sakit oleh ketajaman mata kailmu.

Begitulah juga dalam kehidupan, janganlah kamu memberi
banyak pengharapan kepada seseorang, bila memang rasa itu
tak pernah ada.

Ketika engkau menyukai seseorang dan ia mulai menyayangimu,
hendaklah kamu bisa menjaga hatinya. Janganlah sesekali kamu
meninggalkannya begitu saja. Karena ia akan terluka oleh
kenangan bersamamu dan mungkin tidak dapat melupakan
segalanya selagi ia mengingat…

Jika kamu menadah air biarlah berpada, jangan terlalu
mengharap pada takungannya dan janganlah menganggap ia
begitu tangguh, tapi cukuplah sebatas apa yang engkau
perlukan. Karena bila ia sekali retak, akan sukar bagimu
untuk menjadikannya kembali seperti semula.

Begitu juga jika kamu memiliki seseorang, terimalah
seadanya. Jangan kamu terlalu mengaguminya dan janganlah
kamu menganggapnya terlalu istimewa. Anggaplah ia manusia
biasa, sehingga apabila sekali ia melakukan kesilapan maka
akan lebih mudah bagi kamu untuk menerima ketidak
sempurnaannya dan memaafkannya.

Berbagilah kasih, berusahalah saling menerima dan
peliharalah sifat mudah memaafkan. Begitu juga ketika kamu
bertemu dengan seorang yang membawa kebaikan kepada dirimu,
menyayangimu, mengasihimu dengan tulus dan sepenuh hati,
mengapa kamu harus lengah dan mencoba membandingkannya
dengan yang lain ??

Ingatlah, jangan pernah mengejar kesempurnaan, karena kelak
kamu akan kehilangan yang terbaik yang sudah kamu raih.

Ya Tuhan, terima kasih atas bisikan indah-Mu. Aku mohon ya
Tuhan, ketika aku menyukai seseorang, tolong ingatkan aku
bahwa di dunia ini tidak ada yang abadi. Pada masanya
segalanya akan berakhir. Sehingga ketika ia meninggalkanku,
aku akan kuat dan tegar karena aku bersama Yang Tak Pernah
Berakhir, yaitu Cinta-Mu TUHAN…

Mencintai seseorang adalah keharusan,
Dicintai seseorang adalah kebahagian,
Tapi dicintai oleh Sang Pencipta adalah SEGALANYA..

Rabu, November 10, 2010

the task


A man was sleeping at night in his cabin when suddenly his room filled with light. An angel appeared, showed a large rock in front of his cabin and asked him to push against the rock with all his might.


This the man did, day after day. For many years he toiled from sun up to sun down, his shoulders set squarely against the cold, massive surface of the unmoving rock.

Nothing happened. And he decided to make it a matter of prayer.
“Lord I have labored long and hard in your service, putting all my strength to do that which you have asked. Yet, after all this time, I have not even been able to budge that rock. What is wrong? Why am I failing?”

The angel appeared again :
“My friend, I told you that your task was to push against the rock with all your strength. Never once did I mention to you that I expected you to move it. And now you come to me with your strength spent, thinking that you have failed. But, is that really so?”

“Look at yourself. Your arms are strong and muscled, your back sinewy and brown, your hands are callused from constant pressure, and your legs have become massive and hard.
“Through opposition you have grown much and your abilities now surpass that which you used to have.
“You learned the importance of discipline and training,

” This you have done. Now it is my turn, my task.”

And the angel moved the rock, showing to the man a beautiful path ahead.


(thanks for Paulo Coelho, the greatest inspirator ever) 

Rabu, Juni 16, 2010

100 Pelajaran Hidup


1. Buatlah rasa bahagia menjadi sebuah prioritas.
2. Travel; lihatlah tempat-tempat di dunia sebanyak yang anda bisa.
3. Belajarlah bermain musik.
4. Hiduplah sederhana atau tidak melebihi kemampuan keuangan anda.
5. Maafkan diri anda sendiri. Maafkan orang lain. Demi kepentingan anda sendiri.
6. Belajarlah berenang.
7. Jangan menunda keceriaan.
8. Ambillah tanggung jawab terhadap hidup anda.
9. Ingatlah kata-kata Henry Ford : ”Apakah anda berpikir bisa atau anda berpikir anda tidak bisa, anda benar.” – maksudnya bisa dan tidak bisa ada di tangan anda sendiri.
10. Tetapkan target yang S.M.A.R.T (Specific, Measurable, Attainable, Realistic and Timely) – untuk lebih jelas dan detilnya, saya sarankan anda memiliki buku saya, dengan mengunjungi www.menggapai-impian.com
11. Buatlah target yang kecil untuk jangka pendek dan target yang besar untuk jangka panjang.
12. Bayarlah keperluan anda pribadi pertama-tama, kemudian menabunglah minimal 10% dari penghasilan anda.
13. Ingatlah bahwa selalu ada 2 sisi untuk setiap peristiwa.
14. Sisihkan 5% dari penghasilan anda pada yang kurang beruntung.
15. Jangan melakukan pinjaman/hutang yang buruk (lihat artikel 5 Hal yang Tidak Boleh Anda Lakukan).
16. Buatlah definisi anda sendiri tentang kesuksesan (lihat artikel Apa Arti Sukses Menurut Anda).
17. Jauhkan diri anda dari rokok, minuman beralkohol dan obat-obatan.
18. Ada istilah dalam bahasa Inggris : 4 R – Reduce, Reuse, Recycle, Recover.
19. Ikuti aturan emas : perlakukan orang lain sebagaimana anda ingin diperlakukan.
20. Berolah raga secara teratur.
21. Konsumsi makanan-makanan yang sehat (anda bisa lihat juga artikel Makanan-Makanan Pembuat Awet Muda).
22. Belajarlah cara-cara melakukan pertolongan pertama.
23. Kuasai minimal 1 bahasa asing.
24. Jadilah ahli / expert untuk suatu hal.
25. Tulislah sebuah buku, atau minimal artikel.
26. Perlakukan dengan baik anak-anak maupun binatang.
27. Kenalilah sejarah dasar dan geografi – dalam hal ini Indonesia.
28. Bangunlah kecerdasan emosi anda.
29. Taruhlah kotak pertolongan pertama, baik di rumah maupun mobil anda.
30. Periksakan kesehatan badan anda secara teratur.
31. Belajarlah menerima pujian.
32. Belajarlah menerima kritikan.
33. Jadilah diri anda sendiri.
34. Jangan mengambil tindakan ketika anda emosi / marah.
35. Pilihlah pasangan hidup anda dengan hati-hati; kebahagiaan hidup anda kelak banyak berasal dari keputusan anda yang satu ini.
36. Kekhawatiran adalah hal yang membuang-buang waktu.
37. Jangan mengendarai kendaraan ketika anda sedang mabuk.
38. Jangan pernah menyerah.
39. Minumlah banyak air putih.
40. Belajarlah sesuatu hal yang baru setiap hari.
41. Teruslah merasa bersyukur atas hal-hal yang anda terima.
42. Jangan bergosip.
43. Belarlah mengenai manajemen waktu sebaik-baiknya (lihat juga artikel 7 Kebiasaan Manusia yang Sangat Tidak Efektif).
44. Ikuti naluri anda.
45. Akuilah terhadap orang –orang yang membantu anda.
46. Temukan mentor.
47. Bacalah buku setiap hari.
48. Antusias juga terhadap kesuksesan orang lain sebagaimana anda merasakan kesuksesan anda sendiri.
49. Jangan menunda.
50. Buatlah daftar/list hal-hal yang harus anda lakukan.
51. Banyaklah tersenyum, juga tertawa.
52. Akuilah kesalahan anda.
53. Tetaplah mendapat informasi, apakah dengan membaca koran atau melihat berita di tv (informasi dan berita yang positif lho …).
54. Meditasi. Aturlah waktu untuk menyendiri dan hening setiap hari.
55. Rapi dan teraturlah dengan hidup anda.
56. Jangan membeli barang karena barang tersebut sedang sale, padahal anda tidak terlalu membutuhkannya (lihat artikel Inilah Alasan Kenapa Anda Selalu Dililit Hutang).
57. Hargai teman-teman dan keluarga anda.
58. Pujilah orang lain jika ada kesempatan.
59. Jangan membawa diri anda terlalu serius.
60. Jika mengalami saat-saat yang sulit, ingatlah pesan “badai pasti berlalu”.
61. Jika sesuatu tidak berjalan dengan baik, ingatlah bahwa beberapa hal terlihat buruk pada saat pertama kali.
62. Ingatlah selalu bahwa kesalahan adalah batu loncatan untuk sukses. Jadi jangan takut untuk gagal.
63. Milikilah rencana.
64. Pilihlah teman-teman anda dengan bijak: 80% pengalaman hidup anda – entah itu baik atau buruk – datang dari orang-orang yang sering bersama anda.
65. Jadilah luar biasa.
66. Bertekunlah.
67. Ketahuilah kapan anda harus memotong kerugian anda (cut your losses).
68. Lakukan pekerjaan anda dengan sebaik-baiknya.
69. Ingatlah bahwa hidup bukanlah sebuah gladi.
70. Jika anda tidak mengetahui jawabannya, katakanlah demikian; kemudian anda pergi dan cari jawabannya.
71. Ingatlah bahwa satu-satunya hal konstan di dunia ini adalah perubahan.
72. Mintalah apa yang anda inginkan.
73. Buatlah nilai tambah untuk orang lain.
74. Terapkan leverage. Leverage dapat diartikan menghasilkan lebih banyak dengan sumber daya yang tetap atau lebih sedikit.
75. Bangunlah banyak sumber penghasilan, jangan mengandalkan 1 penghasilan saja.
76. Jadilah bos untuk anda sendiri : mulailah miliki bisnis pribadi.
77. Jangan tidak menepati janji, entah itu pada orang lain maupun pada diri sendiri.
78. Ujilah keyakinan anda dan tanyalah pada diri anda sendiri apakah yang anda yakini tersebut telah berjalan dengan semestinya (Maksudnya bukan keyakinan terhadap Sang Pencipta, namun misalkan keyakinan terhadap pekerjaan anda, teman wanita/pria anda, dll.).
79. Rasakan ketakutan yang anda hadapi, namun tetap lakukan hal tersebut.
80. Jangan khawatir terhadap apa yang orang-orang pikirkan terhadap anda.
81. Dengarkanlah nasihat orang lain, namun tetap buat keputusan di tangan anda sendiri.
82. Rubahlah sesuatu yang bisa anda rubah dan terimalah sesuatu yang tidak bisa anda rubah.
83. Bangunlah kreativas anda.
84. Latihlah kemampuan anda untuk lebih banyak mendengarkan.
85. Putuskan apa yang anda inginkan.
86. Fokuslah pada hal yang anda inginkan dibanding memikirkan hal-hal yang tidak anda inginkan.
87. Mulailah segera; setiap perjalanan selalu dimulai dengan langkah pertama.
88. Bersenang-senanglah.
89. Setiap kali anda jatuh, bangkitlah kembali. Orang sukses hanya bangkit 1 kali lebih banyak dari orang gagal.
90. Kejarlah mutu/keunggulan, bukan menjadi perfectionist.
91. Belajarlah untuk hidup di masa sekarang, bukan di masa lalu atau masa depan.
92. Pro aktif.
93. Pilihlah ‘perang’ anda dengan bijak.
94. Jangan berdebat soal keterbatasan anda.
95. Belajarlah melihat hal-hal luar biasa pada hal-hal yang biasa.
96. Coba dengarkan nasihat dari Eleanor Roosevelt : ”Tidak ada orang yang dapat memandang rendah anda tanpa seijin anda.”
97. Temukan pekerjaan yang anda cintai.
98. Ingatlah pepatah: ”anda menangkap lebih banyak lalat dengan madu.”
99. Miliki pengetahuan tentang keuangan.
100. Isilah hidup anda dengan cinta.

101. ….. silahkan anda lanjutkan.


source : http://terselubung.blogspot.com/2010/06/100-pelajaran-hidup.html

All We Ever Do Is Say Goodbye.... again....

Selasa, Juni 15, 2010


aku pernah percaya dengan love at the first sight. karena aku (merasa) pernah mengalaminya. tapi dia tak terjangkau. semakin kucoba gapai, semakin jauh. sehingga kuputuskan cinta macam ini tidak exist.

aku pernah percaya dengan love is blind. karena aku (absolutely) pernah mengalaminya. dan dia terjangkau, bertahun-tahun. bersamanya ku jelajahi banyak "kebutaan" di dunia ini, menutup mata dari apa yang dikatakan dan dipikirkan orang. it's all about us. kemudian kita putus. sehingga kuputuskan cinta macam ini sifatnya temporer.

aku pernah percaya dengan love is miracle. karena aku (sepertinya) pernah mengalaminya. hal-hal yang, sebelum bertemu dengannya, kurasakan tidak ada. dan tiba-tiba menjadi ada. kemudian dia, yang kupercaya sebagai bagian dari keajaiban itu, menjadi sangat protektif, dan menyayangiku dalam artian yang tidak kusukai. sehingga kuputuskan cinta macam ini hanya ada di komik. 

aku pernah percaya dengan love is everlasting. ya pada cinta pertamaku. kemudian aku sadar aku telah mengganti "calon soulmates"-ku lebih dari 12x dalam kurun waktu 10tahun. sehingga kuputuskan aku terlalu banyak menonton love drama.

aku pernah percaya dengan love is "how to make u feel comfortable each other". but hey, pacarku dan aku sering saling berteriak, saling melotot, saling memalingkan muka, saling mengacuhkan email, so on. tapi so far it doesnt break us up. so anyone define comfortable for me, please?

sehingga detik ini, aku mencoba merenungkan, apakah aku masih punya cukup alasan untuk percaya dengan cinta. karena sekarangpun aku lebih memilih pria yang tidak lebih kucintai, melainkan pria yang lebih "berbeda". dan aku menjalani hubungan dengan pria yang entah mengapa, kurasa tidak akan menjadi the one who God sent for the rest of my life. mungkin aku tidak (lagi) percaya dengan cinta. karena bukan (hanya) cinta yang membuatmu menemukan soulmate. i do believe in chemistry. and chemistry is not love. it just how u feel.

PS: meski masih ada 1 istilah lagi tentang cinta yang tidak kupercaya, tapi dengan stubborn-ku, ku jalani sekian kali. but oh ya, aku lupa! istilah itu doesnt content word "love" at all. karena itu mungkin memang bukan cinta. itu hanya Long Distance Relationship :)


Sabtu, Juni 05, 2010

surrender

tiba-tiba punya mood menulis. entah menulis apa. berputar-putar mencari inspirasi, visiting blog sana-sini, dan akhirnya terbentur dengan topik ""surrender".

hari ini aku menyaksikan lagi ketragisan hidup. my bestfriend lost her unborn baby. rasanya ingin menangis. karena luka itu, however, juga terasa olehku. perihnya menusuk tulangku sampai ke sum2nya, sampai rasanya tak tega sekedar untuk menjenguknya di RS. Dan dia, yang mengalaminya langsung, pasti akan jauh lebih terlihat "matang" daripada aku, sahabat di belakang layar, yang hanya bisa terisak membayangkan betapa hancurnya hati sahabatku. baru kemarin kita berbicara tentang how great it feels, di saat ada yang menari-nari dalam tubuhmu, dan bagaimana she felt so blessed about being a mom. Dan percakapan konyol seperti Äku akan jadi mamaani". Namun di balik semuanya itu, aku terlalu yakin dia jauh lebih kuat daripada tipe orang lain yang akan rapuh menghadapi pencobaan ini. Karena aku tahu betapa besar hatinya. betapa tulus hatinya. Aku bahkan tidak perlu bertemu setiap hari dengannya hanya untuk tahu bahwa dia adalah angel in disguise. ya she absolutely is.
dan kuyakin, dia berserah.

minggu lalu, nova lost her beloved father. father she always be proud of. ayah yang membuat nova, juga dengan ketegaran luar biasa, melepaskan cintanya untuk menunjukkan bahwa kecintaannya pada ayahnya jauh lebih kuat daripada cinta kepada seorang dari benua lain, yang bagi sebagian orang, akan terasa seperti dreams come true. ayah yang dengan segala penyakit yang dideritanya, membuat seorang nova dapat diberi kesempatan untuk menunjukkan pada dunia, bahwa She love him, even more than she loves the foreign boyfriend. and it is so clear, undoubtful. dan kemudian, sang ayah meninggal, nova melepasnya dengan kalimat "thanks for being a really great father. sangat sederhana, namun juga sangat dalam.
dan kuyakin, dia berserah.

bulan lalu, nivita lost her only brother by terrible accident. Ya Tuhan, rasanya ingin ku teriak "Tuhan, apakah yang istimewa dari seorang Nivita sehingga Engkau mengaruniakan dia hati yang luar biasa kuat, sehingga cukup besar menerima rencana-rencana tak terdugaMu?" ku juga berharap aku akan mendapatkan kekuatan yang sama. bukan kekuatan untuk menentangMu, bukan kekuatan untuk melawanMu, bukan kekuatan untuk lari dari rencanaMu, bukan kekuatan untuk tegar atas kenyataan yang pahit, tapi kekuatan untuk sekedar "berserah". kekuatan untuk yakin bahwa semua yang Engkau rencanakan sungguh tak terselami.
dan kuyakin, dia berserah.

minggu ini, Tuhan memanggil Angelo Bondang, salah satu teman kuliahku. Penyakit liver dan maag membuatnya menyerah. Tak banyak yang bisa ku ceritakan tentangnya, dia adalah seseorang dari masa lalu yang yaaa, pernah menjadi sangat baik (in purpose).
dan kuyakin, dia berserah.

Tuhan, engkau memberikanku 2 rasa. Dan sekian lama Engkau membuat aku berjuang deminya. Dan Tuhan, untuk pencobaan sekecil ini saja, aku masih terlalu rapuh. terlalu bimbang. terlalu ragu. atau mungkin di saat-saat tertenu, terlalu sembrono dan tidak sabar menunggu tanda-Mu. Tuhan, aku ingin diberikan kekuatan ekstra untuk sekedar berserah.
aku ingin yakin, aku juga akan berserah.

Terima kasih Tuhan, untuk menciptakanku dengan hatiku.

Selasa, Mei 25, 2010


It was so long ago when I thought I'd never meet someone like you. 
Wrong was I, thinking I'm in control
Believing I'd never fall.

All my life I thought no one would
melt a heart like mine, a heart so cold,
a heart hardened by the past,
protected by shields so vast.

Slowly I was falling
without even knowing.
Only to find out too late
I have no choice but to accept my fate.

I could dream, I suppose
forever, I could hope
there will never be any 'us', that's our destiny
so I wake up to reality.

I lied when I said
I didn't love you,
that my feelings for you
are through.

I lied
not because I wanted to
but because I love you
and I still do.

I wouldn't do a thing to hurt you
but I just have to let go.
I can't hold on much longer

'coz for us there's no forever.


quoted from http://poemthinkingofyou.blogspot.com/

broken home


istilah ini sungguh tidak asing lagi. sejak masih kecil, remaja, sampai sekarang (hampir) dewasa, rasanya makin banyak teman (atau mungkin saya) yang terkena issue "broken home". secara harafiah, "broken home" berarti "keadaan rumah rusak", atau secara lebih "modern by stephanie's mind" dapat diartikan : "keadaan dimana rumah tak lagi sebagaimana rumah seharusnya". dalam arti, jika selama ini rumah diartikan sebagai tempat yang seharusnya paling aman, nyaman, menyenangkan dan darinya kita beroleh kedamaian dari orang-orang yang terikat secara batin disebut "keluarga", situasi "broken home" membuatnya doesnt seem as it used to be. kondisi ini should be something common, kapanpun, dimanapun. tidak ada orang yang ingin keluarganya berantakan, tidak ada orang yang memilih untuk hidup tidak bahagia, tidak ada orang yang sanggup memilih dari pasangan bagaimana dia akan dilahirkan, tidak ada orang yang mengimpikan hidup dengan single parents dan memang TIDAK ADA HAL DI DUNIA INI YANG SENANTIASA BERJALAN SESUAI YANG KITA IMPIKAN, BUKAN? 

satu-satunya hal yang mengganggu pikiranku adalah stigma masyarakat tentang "broken home" itu sendiri.  mengapa sebagian masyarakat harus menilainya secara skeptis? seolah-olah menjadi output dari keluarga "broken home" adalah DOSA! tidak adil. unfair. padahal begitu banyak dinamika lain dalam kehidupan kita, yang jauh lebih layak untuk dikategorikan "berdosa". ex: sekumpulan anak2 SMA Rex Mundi yang create sex orgy party, yang kebanyakan dari kalangan keluarga "baik-baik dan berduit" itu. 

orang harusnya lebih belajar bagaimana melihat sebuah masalah dari dua arah. aku menjumpai begitu banyak anak yang mentalnya tertadah dengan sempurna dari kondisi "broken home". aku melihat bagaimana mereka ditempa, jadi jauh lebih kuat dari anak-anak mami kebanyakan. dan kalaupun bisa ditarik survey, pasti anak-anak seperti ini punya naluri "survival of the fittest" jauh lebih tangguh dari anak-anak keluarga adem ayem. orang harusnya lebih membuka mata kalau tidak semua anak-anak brutal, rebel, nakal, wildy, atau apapun itu disebut yang berkonotasi negatif itu, adalah hasil produksi keluarga "broken home". ya memang ada, yang dengan alasan kurang kehangatan, kasih sayang, sehingga runaway ke hal2 yang negatif. but personally for me, that's only their stupid reason to hide their immature mind. bukankah, as Bible said : ”pencobaan – pencobaan yang kamu alami adalah pencobaan biasa, yang tidak melebihi kekuatan manusia. Sebab Allah setia dan karena itu Ia tidak akan membiarkan kamu dicobai melampaui kekuatanmu. Pada waktu kamu dicobai ia akan memberikan kepadamu, jalan keluar, sehingga kamu dapat menanggungnya”. 

so, open your eyes, dont judge if u dont want to be judged. cos we only human. karena, semua masalah kita telah diukur oleh-Nya. bersyukurlah, jika kau mendapatkan yang lebih berat (and i categorized "broken home guys" as a hard one), karena upahmu, lebih besar. 


Senin, Mei 17, 2010

Air Terjun Pengantin


sekilas mengingatkanku pada film "The Ruins" produksi Hollywood tahun 2007 (kalo nda salah) tentang sekelompok temans yang vacation ke sebuah pulau mistis, dan tiba2 satu per satu mati sampai akhirnya based on the survival of the fittest theory, menyisakan sang pemeran utama saja. Ide tentang ilmu hitam, dukun, memang lumayan menarik untuk diangkat, seperti Tusuk Jailangkung (2002) yang sampai sekarang bagiku, is one of the best Indonesia's horror movie ever made. Namun sekarang originalitas ide horor itu sendiri sedikit "terganggu" dengan fenomena buka-bukaan para pemainnya. bahkan pemain yang well, tak bisa dikatakan muda lagi, Tamara. Memang sebuah daya tarik sendiri, mencerminkan bahwa ternyata budaya kita tidak sekaku "Budaya Timur, as it supposed to be", tapi..apakah memang berpengaruh pada penyampaian velue film itu sendiri??? i dont think so. but still, *entertaining*

Minggu, Mei 16, 2010

18+


oh pak sutradara, usahamu untuk membuat film ini terlihat seperti film Hollywood dengan alur cepat, intrik tak terduga dan "kelainan-kelainan" setiap pemainnya, didnt work! congrats!


PS : tapi kayaknya satu dari pemain ini baru2 Arumi diberitakan sama infotainment officially "minggat" karena merasa di-eksploitasi sama ibunya. well, well, seems like the plots on the movie was too adaptable for the player! http://emo.huhiho.com

Astro Boy


Set in futuristic Metro City, Astro Boy is about a young robot with incredible powers created by a brilliant scientist named Dr. Tenma. Powered by positive "blue" energy, Astro Boy is endowed with super strength, x-ray vision, unbelievable speed and the ability to fly. Embarking on a journey in search of acceptance, Astro Boy encounters many other colorful characters along the way. Through his adventures, he learns the joys and emotions of being human, and gains the strength to embrace his destiny. Ultimately learning his friends and family are in danger, Astro Boy marshals his awesome super powers and returns to Metro City in a valiant effort to save everything he cares about and to understand what it means to be a hero.

but, it just an "easy come and easy go" movie, isnt it? 

Menculik Miyabi

penonton (apalagi yang pria) pasti tertipu sama film ini, semua pasti membayangkan adegan panas dimana si Miyabi tampil tanpa sehelai benangpun (seperti aktingnya di film-film yang hot itu), tapiii... tak satupun! bahkan Miyabi yang seharusnya jadi center spot film ini, terkesan hanya jadi Cameo sajaaaa... http://emo.huhiho.com

wwaahh memang asli ini cuma trik (lagi) dari penjual2 film tanah air, supaya penghasilan meningkat. nyaris tak ada yang bisa dipetik dari film ini (#thinking : lho, memang bukannya tak banyak film indo yang bisa membuat penontonnya at least bisa memetik sesuatu buat dibawa pulang ke rumah, selain umpatan2??). but yaaa, begitulah negara tempat aku dibesarkan...

dan film inipun salah satu film dari sekian banyak film indo, yang sekilas bisa membuatku tertawa, entah menertawakan apa, kelucuan plotnya atau kekonyolan penulisnya, entah... 



3 Idiots


Only my bf knows how much I hate Bollywood movie. usually it takes a really long time, too much song and singing, too cliche plots, and in simpler words : too much bullshit.

But then well, I have to acknowledge that Bollywood is changing!! 

Plot Two idiots Farhan (Madhavan) and Raju (Sharman) sets outs on a journey to find their lost friend and the 3rd idiot Rancho (Aamir).. As the journey starts off, their college life and old memories of their friendship, with a unique free-thinker Rancho who inspired them and changed their lives, are unfolded through flashbacks and followed with some twists and turns...

My Views 3 Idiots looks at our educational system which pressurizes the students and does not allow to chose his destination by his own wish, in a satirical way and brings out some of the flaws in it... On parallel there is a love angle between Rancho and Pia (Kareena)...  

Both humour and emotional quotients are amalgamated in the right proportion. The intermission point offers a twist that is totally out of the blue and keeps you hooked to the movie, with ALMOST 3,5 hours duration! 

Song visualizations were cool... Music was good and well placed with the flow of the narration...
And i think, I am in love with Aamir Khan, he's sssooo cute!!!! really couldnt take my eyes off him! http://emo.huhiho.com

So to sum up, Aamir and Hirani has delivered the best Bollywood movie i ever watched (but still have to consider about "My Name is Khan", either) Do yourself a favour by seeing this highly emotional and feel good comic entertainer... it's an A class!

Jennifer's Body


Ya Tuhan, apa yang ada di benak Megan Fox waktu setuju main film ini? Film ini sungguh hanya film remaja sangat biasa saja yang menjual body yahud si Megan Fox. oh Megan Fox, u can be better than this, at least after Transformers.....dan Amanda Seyfried, penampilan geek-mu.... asli gak bangetttt!!!http://emo.huhiho.com

The Marine 2


hhmm, awalnya sangat exciting karena setting taken somewhere at South East Asia, dan kesan The Marine 1 yang lumayan bagus, but well, it didnt as excited as i thought. Cerita yang kurang berkembang, penokohan yang kurang tepat, apalagi kesan seolah-olah hanya orang bule saja yang bisa jadi hero (terlalu nasionalis mode on). dan bukankah se-barol-barolnya seorang protagonis, he supposed to be only "human"?? jadi seharusnya dia tidak kebal peluru, ledakan, pisau, etc kan? C movie. (waaahhh I am starting to be a truly movie critic person, as a common Indonesian usually be, TIDAK! http://emo.huhiho.com)

Minggu, Mei 09, 2010

i wish


tiba-tiba aku kehilangan rasa.. setelah kau kembali, semua yang kita alami, yang seharusnya -bagaimanapun- membuat kita lebih kuat hari demi hari, namun ternyata tidak. dari semua ketololanku tentang kita, aku ingin mendapat paling tidak 1 hal yang akan menguatkanku karena menjadi "tolol". 

seperti ter-inspirasi dari kalimat papi minggu kemarin "menurutmu berapa lama cinta bisa bertahan? biasanya cinta bertahan lebih pendek dari yang kau impikan". and that's extremely true. 

aku bukan kehilangan rasaku. aku hanya tak bisa menemukan -paling tidak satu saja- alasan untuk tinggal dan berjuang denganmu. aku harap aku gila. dan quoted from mner buchy, i wish i only have my heart, without my brain. 

Iron Man 2


Robert Downey Jr. makes me love eccentric guy even more! Iron Man2 was rock!

home of the brave

perjuangan untuk pulih dari sebuah penderitaan kadang memang jauh lebih berat daripada penderitaan itu sendiri... 


the time traveler's wife

this is one of my MOST WORTHY TO BE WAITED this year!! after read the awesome novel last year, i was so exciting when i knew that the novel will be turned to a movie. 

Clare has been in love with Henry her entire life. She believes they are destined to be together, even though she never knows when they will be separated: Henry is a time traveler -- cursed with a rare genetic anomaly that causes him to live his life on a shifting timeline, skipping back and forth through his lifespan with no control. Despite the fact that Henry’s travels force them apart with no warning, Clare desperately tries to build a life with her one true love.

After saw the movie, hhmmm... it couldnt satisfy me as the huge fans of the novel, but it almost always happen when you tried to turn a complicated plots to 90-minutes movie, doesnt it?

fireflies in the garden


"Fireflies in the Garden" is a portrait of a family, at once bound together and torn apart by an unexpected tragedy. 

a twist story about how Michael memorized his dark childhood, as his dad raised him on his own massively ego and then survival of the family after the mom, who used to be the only one shepherd, was killed in an accident. and how Michael, amusing Christoper, who claimed himself guilty for the accident, this movie is so inspiring family movie :)

Selasa, Mei 04, 2010

Inglourious Bastards


Quentin Tarantino is a Crazy Basterd!! 


I can't imagine a director whose thirst for blood and violence is greater than Quentin Tarantino's!! 

Brad Pitt as Lt. Aldo Raine leads the Basterds in Nazi occupied France. Their goal - killin' Nazi's. Christoph Waltz as Colonel Hans Landa plays a similar role on the other side. He's know as the "Jew Hunter" and goes about his business as ruthless as no other. The third sub story consists of a young Jewish refugee, Shosanna Dreyfus, who witnesses the slaughter of her family. And she, of course, wishes to plot revenge on the Germans for her devastating lose. There actually is three stories here intertwining and connecting with each other. If you know anything about Tarantino or his films, this is nothing new for him.


War has never been been so fun. The Basterds, are haunting, but at the same time, very funny, at times even hilarious. The dark comedy aspect play a big aspect in this as in many other Tarantino films. The entertainment and hilarity is led by Brad Pitt. I found him extremely funny and entertaining. Even with his crazy accent, he works in this type of film. The film was filled with noteworthy performances.

The story itself, has so many historical inaccuracies to even count, but so what? It isn't meant to be a documentary. Tarantino wanted to have fun with, as should we.  

Great job QuentinTarantino!! 

nail polish

i got new nail polish color, a dark one, as dark as my heart, hahahahhahaha *ALAY*



Senin, Mei 03, 2010



When I was younger I saw my daddy crying
and curse at the wind.
He broke his own heart and I watched
as he tried to reassemble it.

And my momma swore
that she would never let herself forget.
And that was the day that I promised
I'd never sing of love if it does not exist.

Well, darling,
You are the only exception.
You are the only exception.
You are the only exception.
You are the only exception.

Maybe I know somewhere
deep in my soul
that love never lasts.
And we've got to find other ways
to make it alone.
Or keep a straight face.
And I've always lived like this
keeping a comfortable distance.
And up until now I sworn to myself
that I'm content with loneliness.

Because none of it was ever worth the risk.

Well you are the only exception.
You are the only exception.
You are the only exception.
You are the only exception.
You are the only exception.

I've got a tight grip on reality,
but I can't let go of what's in front of me here.
I know you're leaving in the morning
when you wake up.
Leave me with some kind of proof it's not a dream.

You are the only exception. [x4]

You are the only exception. [x4]

And I'm on my way to believing.
Oh, and I'm on my way to believing.



YEAH DARLING, BETWEEN ALL OF MY BEYOND ALL THE PLANETS' DREAM, YOU ARE THE ONLY EXCEPTION! *starting to so proud of you!*

during april

hhmmm ... I skipped the review of March (well, dejavu actually), because for me individually, inspiration could come hundreds of times a day, but at its lowest point, also could not come at all.ya, i mean it, at all. or it might come, but they weren't in conjunction with a good mood for just typing. well, that's me. but at least, until the end of April, I still love myself as I am, as I created, as I grow, and as I outlined destiny, at least so far.

and now, as fast and too powerful time, April has passed. indeed, I need hours and hours, even just for remind and review what have been passed last month. though indeed, with great regret, I confess, there's not much increased, though not also be said step back. probably just limped, or crawled. 

selain liburan ke bali, oh ya, aku belajar drive sekarang, sedikit sedikit, tapi mudah-mudahan pasti. asyik juga kayaknya liat orang bisa nyetir, jadi kesannya gak manja. gym juga masih, malah ketambahan lanny, jadi lebih bersemangat. apalagi progressnya keliatan, so far udah reduced 7 pounds, plus sedikit otot2 kecil. oh ya, bicara otot, kok jadi ingat cover albumnya si Agnes Monica yang jadul. bisep sama trisepnya asli keren banget! 

hahahahha (pasti si chika senang amit2 karna liat fans-nya di attach di blog kakaknya yang sebenarnya, however, gak cinta produk dalam negeri http://emo.huhiho.com, but it's ok, tokh juga pleasing my own sister isnt a sin kan?)

oh ya, my youth community was succeed to held "Hiking Competition" dan CCA juga! senang melihat pekerjaan yang diupayakan bersama-sama berjalan sukses. tetap maju in serving HIM, one of the best commitment  i ever made during my lifetime, and never stop thanking for it.

dan... I think I start to reach the highest point of boredom at the office. I needed a new challenge.

dutch course juga postponed, secara.... dia yang kembali benar-benar membuyarkan konsentrasiku.. dan mempengaruhiku, physically and mentally... dan aku benar-benar sakit dengan ini. astaga, mengingatnya saja aku hampir GILA! tapiiiii... menikmati peran sebagai artis yang ciamik merupakan pengalaman unforgettable seumur hidup! http://emo.huhiho.com

target bulan depan : lebih pinter nyetir, beresin novel "Lessons in Heartbreak", reduce 4 more pounds, and... hhmmm mungkin mau lebih sabar lagi. live to the fullest. itu saja. 

 


Minggu, Mei 02, 2010

another bali trip

three weeks ago, i went to bali. got many experiences, though however, not really interesting. that's all. as long as I attended one of the most important celebration of my sister's life. it satisfied me enough (in a strange way though). if people said, pictures able to talk more than the words able to do, in this case, i am extremely believe. 








but to be honest, somehow, I wanted a different adventure. perhaps it was also fully my mistake to be a *truly Indonesian* at those moments and prioritized the soul -instead of my mind- made me not able to enjoy what is supposed to be enjoyed ... alaggghhh, liburan aja kok repot! santay kayak di pantay ajaaaaa (asli, sebelumnya aku benci sekali sama term ini, tapi kalo di dengar2 ya lucu juga http://emo.huhiho.com

cannot wait for next vacation nih! mau yang jauh lebih menantang!!

Selasa, Maret 23, 2010

Oh whoa oh oh oh oh oh oh 
Oh whoa oh oh oh oh oh oh (C.M) 
Oh whoa oh oh oh oh oh oh 
Oh whoa oh oh oh oh oh oh 
Check 

If I had all the money in the world 
I still couldn't buy me a brand new girl I love 
Too much clubbing, not enough loving 
Too much shopping, too busy chasing this thriller 
Who's now took a lost on your winner 
Sitting there singing this song like 
You never know what you've got 'til it's gone like 

Damn, I wish I would've seen it coming 
Cause I blink for a second and you caught me slipping, Oh, Oh, Oh 
Now we're done before we even started 
Didn't know how much I missed you 
(Didn't know how much I would miss you 
I messed up the perfect picture) 
Until You Were Gone, gone, gone 
Until You Were Gone, gone, gone 
Until You Were Gone, gone, gone 
I didn't know how much I missed you 
Oh whoa oh oh oh oh oh oh 
Oh whoa oh oh oh oh oh-oh 

Let me go, Yeah 

And look still I'm here 
She left me with no idea 
I just don't get it, it's kinda weird 
How you took off quicker than my career. it's kinda left 
It took a wrong man to admit he's wrong 
Still can't do it, I just put it in a song 
So don't correct me, I know that I'm wrong 
(I just need love) 
I'm too stuck in my ways, 
And I know this ain't helping me change 
And I'm sitting here singing this song like 
You never know what you've got 'til it's gone like 

Damn, I wish I would've seen it coming 
Cause I blink for a second and you caught me slipping, Oh, Oh, Oh 
Now we're done before we even started 
Didn't know how much I missed you 
(Didn't know how much I would miss you 
I messed up the perfect picture) 
Until You Were Gone, gone, gone 
Until You Were Gone, gone, gone 
Until You Were Gone, gone, gone 
I didn't know how much I missed you 
Oh whoa oh oh oh oh oh oh 
Oh whoa oh oh oh oh oh-oh (Whooa) 

Let me go, Yeah 

I'm too stressed and I'm trying not to flip 
I close my eyes and you're beside my lips 
So I try not to blink for one split sec 
Cus she bought in, and got my piece wrecked 
Since you left, nothing ain't right 
Two different ways, we have to part sides 
It's a long sighting, y'know, It ain't the same when you went missing 
Didn't know how much I missed you until you were gone, gone, gone 

until you were gone, gone, gone 
until you were gone, gone, gone 
until you were gone, gone, gone 

I didn't know how much I missed you 
(Didn't know how much I would miss you 
I messed up the perfect picture) 

Damn, I wish I would've seen it coming 
Cause I blink for a second and you caught me slipping, Oh, Oh, Oh 
Now we're done before we even started 
I didn't know how much I missed you 

Until You Were Gone, gone, gone 
Until You Were Gone, gone, gone 
Until You Were Gone, gone, gone

Minggu, Maret 21, 2010

miracle


do you believe in miracle?

I DO.

it happenned on me last night. I've been attacked by flu for 3 days, made me lost my voice. it was really hard to speak, for singing even worse. and then i found that the scheduled leader of my church youth community worship didnt appear last night, blank! then i should replace her. 

and it happenned. however, amazingly, i got my voice back. i even could be the worship leader, with a strange spirit. and it went well.

I do believe, that the spirit was You,Lord. I could feel it. You are everywhere! You were on my throat last night, ya You were, while You were in front of me, blessed me through the worship, and let all of it just about raising everything for you Magnificient Lord. YOU ANOINTED ME ADMIRABLY! 

it just about miracle. no matter how big or how small it happens, it is still a miracle. and He is the one and only source of the miracles. Thanks for turning me back, Lord. Thank you.

Rabu, Maret 17, 2010

bosan

aku bosan.

aku ingin tantangan.

aku ingin kehidupan.

aku ingin kerjaan baru. titik.

Minggu, Maret 07, 2010

definisi orang gila

tadi baca blog tetangga, dapat inspirasi tentang "orang gila", dan menemukan ini (published in TIME Asia Magazine, photo taken by John Stanmeyer):

ya Tuhan, tolong berikan umatmu definisi lagi tentang "manusia". separah itukah definisi manusia? serendah itukah harkat kami? sampai kami tidak peduli jika makhluk bernafas lainnya terpenjara seperti sampah? tertunduk lesu tak berdaya di tempat kami membuang hajat? saat mereka seharusnya terobati?

dan dengan kekuasaannya, para petinggi yang kami pilih dengan bantuan aliran dana tak terhitung banyaknya, yang dihabiskan lewat baliho, pamflet, advertisement, dan apapun itu disebut, mulai berargumen tentang minimnya anggaran operasional, ketidakjelasan asal usul pasien, dan segala macam omong kosong lainnya, sebagai another excuses.

karena gila bukanlah pilihan. dan mereka juga manusia. dan (kuharap) kita sadar bahwa kita juga manusia. dan bila kita tidak peduli pada mereka, sama dengan mereka tidak peduli pada kita, apa bedanya kita dengan mereka? *sigh*

as quoted from the blog :

Dan janganlah sekali-kali kebencianmu terhadap sesuatu kaum,
mendorong kamu untuk berlaku tidak adil.
Berlaku adillah, karena adil itu lebih dekat kepada takwa.

Tuhan, ajarlah kami menghitung mundur hari-hari kami, agar kami makin bijaksana. AMIN.

Senin, Maret 01, 2010

kita teman kan?


setahuku tidak ada istilah mantan teman. kita teman, sejak 2,5 tahun yang lalu. bener kan? 

kita berteman dengan semua yang ada, dan yang tidak ada, pada kita. aku berteman dengan kamu. dengan kelembutanmu, dengan boyish-mu, dengan teriakanmu, dengan tubuh imutmu, dengan rambut panjangmu, dengan jutaan bekas jerawat di wajahmu, dengan cacat-cacat di tubuhmu, dengan tawamu, dengan tangismu, dengan profesimu, dengan masa lalumu, dengan mimpimu, dengan miss ringringmu, dengan borosmu, dengan buah hatimu, dengan orang tuamu, dengan kamarmu, bahkan dengan kemunafikan dan kebohonganmu.

dan kamu berteman denganku. dengan keegoisanku, dengan angkuhku, dengan kata-kata kasarku, dengan mulut besarku, dengan rambut tipisku, dengan hidung pesekku, dengan kulit tannedku, dengan lemak-lemak berlebihku, dengan shopacholicku, dengan kamarku, dengan baju-bajuku, dengan bathroomku, dengan kameraku, dengan masa depanku, dengan orang tuaku, dengan menu lunch dirumahku,  dengan pacarku, bahkan dengan harapan dan kekecewaanku.

dan kita bersama-sama berteman dengan banyak hal. bowling, pedicure, creambath, massage, FB, karaoke, film, billyard, foto, restaurant, coffee shop, juice sirsak, pulsa, bir, lagu-lagu LDR super duper mellow, fitnes, taxi, tiket, bali, snorkeling, banyak.

kita pernah menjadi sangat erat, terlalu erat bahkan. tak terlepas. tak terpisahkan. tak terbantahkan. tak tergantikan. tak tergeser. 

dan tiba-tiba, kita -bagaimanapun- tak berteman.

ku merenung. lamaaaaaa sekali. dalaaaaammm sekali. seteliti mungkin, agar tak ku sisakan sedikitpun kepingan memori yang pantas untuk dipertimbangkan kembali. mencari semua detail yang sekiranya "layak" membuat jarak antara kita.

apa yang salah.

apa perbedaan fatalnya.

.

.

.

dan kutemukan alasannya....!!! 

ya ampun, aku sempat lupa KALAU AKU TAK BERTEMAN DENGAN PACARMU, YANG TELAH MENYAKITI DAN MENGKHIANATIMU SANGAT DALAM, DAN MASIH KAU CINTAI. 

hanya 1 hal yang tak terjawab : apakah memang aku layak kau tinggalkan, demi dia? Only God knows.

ternyata itu alasannya. aku baru ingat.